Berikut screenshot 2 grafik antara All Visitor (default report) & US Visitor (custom report)

Untuk Membuat Laporan US visitor via Google Analytics, silahkan login dulu lalu pilih website / blog, selanjutnya

Pada MyCustomized pilih advanced segments lalu klik pada Create New Custom Segments. Dibagian ini terdapat banyak tool yang mempunyai fungsi berbeda. Screenshot-nya bisa anda lihat pada gambar dibawah ini..

Untuk membuatnya anda tinggal pilih Dimenssion > Visitor > Country/Territory lalu masukan atau drag ke bagian dimenssion or metric (sebelah kanan).

Pada condition pilih "Matches Exactly" sedangkan value "United Stated". selanjutnya beri nama settingan ini misalnya US Visitor, lalu save segments.
Untuk mengecek / mengetes pengaturan ini, silahkan kembali ke halaman dashboard lalu klik menu Advance Segment pada sebelah kanan, pilih "US Visitor", aktifkan. Hasilnya bisa anda lihat seperti pada gambar pertama diatas. Dari sini google analytics akan menampilkan semua analisa traffic yang berasal khusus dari negara amerika, mulai dari jumlah visitor, asal traffic, dan lain sebagainya. Advance segment bisa juga digunakan untuk membuat laporan data lainnya, misalnya menargetkan halaman tertentu, menganalisa traffic dari search engine, social bookmarking, dll. Lebih detail tentang advance segment bisa anda lihat di Google Support
Selamat mencoba dan semoga artikel Membuat Laporan US visitor via Google Analytics ini bisa bermanfaat. Happy blogging
Demikian artikel tentang Membuat Laporan US visitor via Google Analytics ini dapat kami sampaikan, semoga artikel atau info tentang Membuat Laporan US visitor via Google Analytics ini, dapat bermanfaat. Jangan lupa dibagikan juga ya! Terima kasih banyak atas kunjungan nya.